GPIB BAHTERA HAYAT SURABAYA

Jl. Laksda M. Natsir, Tanjung Perak, Surabaya. 60165.
Dan orang akan datang dari Timur dan Barat dan dari Utara dan Selatan dan mereka akan duduk makan di dalam Kerajaan Allah. (Lukas 13:29)

GPIB BAHTERA HAYAT SURABAYA

Jl. Laksda M. Natsir, Tanjung Perak, Surabaya. 60165.
Dan orang akan datang dari Timur dan Barat dan dari Utara dan Selatan dan mereka akan duduk makan di dalam Kerajaan Allah. (Lukas 13:29)

GPIB BAHTERA HAYAT SURABAYA

Jl. Laksda M. Natsir, Tanjung Perak, Surabaya. 60165.
Dan orang akan datang dari Timur dan Barat dan dari Utara dan Selatan dan mereka akan duduk makan di dalam Kerajaan Allah. (Lukas 13:29)

Jumat, 5 April 2019 - Renungan Pagi
BERJALAN Dl JALAN TUHAN DAN MELAYANl TUHAN

"Sekarang Israel, apakah yang diminta TUHAN, Allahmu sebenarnya dari dirimu? Selain takut kepada TUHAN, Allahmu, hiduplah dengan berjalan dijalanNya dan mengasihi-Nya. Dan layanilah TUHAN, Allahmu dengan segenap hatimu dan dengan segenap jiwamu. (ay.12)

Ulangan 10 : 12-22
MINGGU lll PRAPASKAH jig
JUMAT, 5 APRIL 2019
RENUNGAN PAGI
KJ.60 : 1,2-Berdoa


Kesuksesan sering kali membuat orang lupu akan proses yang telah terjadi untuk menuju sukses itu sendiri. Tidak heran jika ada banyak orang mengalami keterpurukan setelah kesuksesan diraihnya. Musa sebagai pemimpin orang lsrael mengingatkan dan menguatkan orang lsrael akan hal yang paling mendasar yaitu kesetiaan dan ketaatan kepada TUHAN Allah yang telah membebaskan mereka dari perbudakan di Mesir dengan berbagai karya-Nya yang dahsyat! TUHAN Allah adalah TUHAN yang Mahakuasa, Pencipta alam semesta. la adalah TUHAN yang telah memilih dan mengikat perjanjian dengan nenek moyang Irael; Ia adalah TUHAN Allah yang Mahasetia. TUHAN Allah berkarya, bertindak, menjaga, melindungi serta mengasihi umat perjanjianNya. Dia adalah TUHAN yang memenuhi segalajanji-Nya; karena-Nya Musa mengingatkan umat untuk hidup setia, taat dan beribadah hanya kepada TUHAN Allah! Beribadah kepada TUHAN Allah dan melayaniNya dengan segenap hati dan segenapjlwa. Berbagai situasi dan pengalaman hidup yang di dalamnya TUHAN Allah berkarya semestinya menjadi dasar iman umatAllah untuk semakin dekat dan taat kepada Allah.

Membangun ibadah kepada TUHAN harus dimulai dengan pengalaman iman pribadi, sehingga ibadah yang dilaksanakan menjadi hidup, kaya dan memulinkan TUHAN. Berjalan dijalan-Nya dan melayani TUHAN dengan keutuhan dirimerupakan wujud nyata karya membangun ibadah kepada-Nya.

KJ.60 : 7
Doa : (Ya TUHAN, berikan ketaatan kepada-Mu, sehingga kami dapat berilbadah dengan benar). 🙏

Kembali